Resmikan Pasar Baru Kertosono, Gubernur Khofifah Optimis Penguat Ekonomi Nganjuk
5 February 2024 1 min read
Pasar Baru Kertosono ini dibangun dengan anggaran dari Pemkab Nganjuk sebesar Rp. 35,816 miliar dan Rp. 15 miliar dari dana Bantuan Keuangan (BK) Pemprov Jatim..